
Perbedaan Kubuntu dan Ubuntu
Instalasi Ubuntu akan memiliki desktop GNOME, aplikasi GNOME dan GTK+ admin tools. Sedangkan instalasi Kubuntu memiliki dekstop KDE, aplikasi KDE contoh Kontact, Konqueror, dan KDE admin tools contoh Kpackagekit. Sebagai tambahan, Kubuntu lebih menggunakan paket dari KDE/Qt daripada GTK+ toolkit berbasis aplikasi. Tetapi, ada beberapa cara untuk menginstal dari sistem peranti yang berbeda ini, contohnya Menginstall Ubuntu kemudian menambahkan KDE, atau menginstall Kubuntu 'metapackage'.
wikipedia
No comments:
Post a Comment